Thermocouple Type R S dan B, adalah thermocouple yang dibuat dengan menggunakan logam mulia seperti Platinum dan Rhodium. Thermocouple R S B memiliki ketahaan suhu yang tinggi sampai dengan 1700 Celsius dengan akurasi yang sangat tinggi (sampai dengan 0.1% toleransi saja). Thermocouple ini biasanya dipakai di pabrik kaca, keramik, dan baja yang memiliki proses suhu tinggi dengan kadar oksidasi yang tinggi juga.
R, S, B
0.30, 0.35, 0.4, 0.45, 0.5 mm other sizes on request
Recrystallized Alumina Ceramic(C-799), 610, Inconel, Silicon Carbide, Platinum etc
Simplex/ Duplex/Multipoint
Hot Blast & Stove Dome Thermocouples, Tri-Level Thermocouples, Crown Thermocouples
Type | Names of Materials | Application Range | PDF's | Application |
---|---|---|---|---|
R | Platinum 13% Rhodium(+) Platinum (-) | 0 to 1450ºC | Inert Media,Oxidizing media | |
S | Platinum 10% Rhodium (+) Platinum (-) | 0 to 1450ºC | Inert Media,Oxidizing media | |
B | Platinum30% Rhodium (+) Platinum 6% Rhodium (-) | 800 to 1700ºC | Inert Media,Oxidizing media |